Wednesday, November 7, 2018

Cara MengKonfigurasi DNS Server di Windows Server 2016

Hai gaesss kali ini gw akan memberitahu ke kalian Cara  MengKonfigurasi DNS Server di Windows Server 2016





DNS (Domain Name Server) adalah server yang digunakan untuk mengetahui IP Address suatu host lewat host name-nya. Dalam dunia internet, komputer berkomunikasi satu sama lain dengan mengenali IP Address-nya. Namun bagi manusia tidak mungkin menghafalkan IP address tersebut, manusia lebih mudah menghapalkan kata-kata seperti www.yahoo.com dan www.google.com.

1. Pertama kalian buka Server Manager, lalu klik tools dan klik yang tulisannya DNS

 2. Maka tampilan DNS dapat dilihat seperti gambar dibawah

 3. Lalu kalian klik tab action dan klik configure a DNS server 
 4. Dan ini adalah tampilan configure a DNS server wizard 

 5. Dan ada tiga metode konfigurasi DNS yaitu forward lookup zone, forward dan reverse lookup zone, dan root hint only, dan disini kita pilih forward lookup zone

6. Kalian pilih This Server maintains the zone untuk membuat Server zone yang baru

 7. Buat Zone DNS yang baru sesuai dengan yang kalian inginkan, lalu klik next

 8. Create Zone file sebagai copy dari DNS yang di daftarkan, lalu klik next

 9. Langkah selanjutnya dynamic update pilih do not allow dynamic update supaya update digunakan secara manual 

 10. Kalian masukkan ip address server kemudian klik ok 

 11. Konfigurasi DNS sudah dibuat sesuai yang kita daftarkan, dan ip address sesuai dengan ip server

 12. Kalian klik kanan pada server yang dibuat sebelumnya, dan kalian klik New Host (A or AAAA)

 13. Lalu kalian berikan inisial dengan nama DNS dan ip address berikan kepada ip server 

 14. Selanjutnya tambahkan reverse zone untuk network yang akan didaftarkan jadi bisa pemanggilnya dengan menggunakan ip address

 15. Kalian klik next aja !!!

16. klian pilih primary zone dan klik next 

17. Kalian pilih IPv4 reverse lookup zone, lalu next

18. Masukkan network ID yang dijadikan reverse lookup zone, dalam hal ini gunakan ip class C

19. Copy reverse zone dapat dilihat pada gambar dibawah, dengan membaca ip address dibalik dimulai dari belakang dengan hanya membaca networknya saja

20. Dynamic update reverse lookup zone pilih do not allow dynamic update, karena kita akan update zone secara manual

21. Complate reverse lookup zone perhatikan ringkasan tersebut sesuai yang didaftarkan

22. Selanjutnya kalian klik kanan pada reverse lookup zones lalu klik update server data file 

23. Lalu kalian masukkan ip address server, lalu klik browser

24. klik 2 kali servernya

25. Kalian klik 2 kali yang tulisannya DNS

 26. Lalu klik ok

 Dan kita akan memverifikasi nya apakah konfigurasi yang kita buat berhasil atau tidak

1. Pilih server yang sudah ada lalu klik kanan pada server tersebut, kemudian pilih lunch nslookup

2. Tampilan nslookup akan muncul sesuai pada gambar dibawah, dan kalian masukkan script nslookup

3. Bila menggunakan CMD gunakan perintah ping lalu isikan sesuai denagn DNS yang sudah didaftarkan 

4. Bila menggunakan web browser isikan sesuai dengan DNS yang dibuat dan bisa juga diuji dengan memasukkan ip address server 

 5.Dan ini tampilan yang sudah saya ubah

TERIMAKASI GAESS SEMOGA MEMBANTU

No comments:
Write comments

Network

Haii gaess welcome to TutorIT, jadi TutorIT ini adalah Tutorial seputar IT, jadi buat kalian yang ingin tahu tentang IT kalian bisa baca blog ini dan semoga bermanfaat untuk kalian semua